Popa, Diara (2022) PENGARUH TINGKAT PENGANGGURAN TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA TAHUN 2011-2020. Diploma thesis, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sakti Alam Kerinci (STIE-SAK).
|
Text (BAB PENDAHULUAN)
bab 1.pdf - Published Version Download (2MB) | Preview |
|
|
Text (BAB KESIMPULAN & SARAN)
bab 5.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (COVER & ABSTRAK)
cover dan abstrak.pdf - Published Version Download (73kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
daftar pustaka.pdf - Published Version Download (180kB) | Preview |
|
![]() |
Text (FULL TEXT)
full text.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
PENGARUH TINGKAT PENGANGGURAN TERHADAP TINGKAT KEMISKINAN DI INDONESIA TAHUN 2011-2020 POPA DIARA Pembimbing : SILVIA RAHAYU, S.P., M.Si Program Studi : Ekonomi Pembangunan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sakti Alam Kerinci, Sungai Penuh ABSTRAK Dalam penelitian ini membahas tentang Pengaruh Tingkat Pengangguran Terhadap Tingkat Kemiskinan di Indonesia tahun 2011-2020. Variabel yang digunakan adalah variabel X (Tingkat Pengangguran) dan variabel Y (Tingkat Kemiskinan), menggunakan data sekunder dengan analisis regresi linier sederhana. Wilayah unit analisis adalah di Indonesia. Penelitian direncanakan akan dilakukan selama 1 bulan. Dari hasil analsis dan pembahasan, maka dapat di simpulkan sebagai berikut : 1. Terdapat pengaruh positif antara tingkat pengangguran terhadap kemiskinan di Indonesia tahun 2011-2020, hal ini dapat dilihat dari hasil uji dimana t hitung > t tabel atau 5,142 > 2.30600 artinya signifikan maka H0 ditolak dan Ha diterima. Hal ini berarti bahwa semakin meningkat nilai tingkat pengangguran maka kemiskinan di Indonesia tahun 2011-2020 juga semakin meningkat. 2. Besar pengaruh tingkat pengangguran terhadap kemiskinan di Indonesia tahun 2011-2020 adalah sebesar 76,80% (KD = 0,768 x 100%) tingkat kemiskinan di Indonesia tahun 2011-2020 dipengaruhi oleh tingkat pengangguran. Sedangkan 23,20% (100% - 76,8%) dipengaruhi oleh variabel lain di luar model. Kata kunci : Pengangguran, Kemiskinan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Program Studi Ekonomi Pembangunan > Perencanaan |
Depositing User: | mr pustaka pustaka |
Date Deposited: | 06 Feb 2023 01:32 |
Last Modified: | 06 Feb 2023 01:32 |
URI: | http://repository.stie-sak.ac.id/id/eprint/326 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |