PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN PENGALAMAN PRIBADI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI RUMAH KREATIF DAN INOVATIF BATIK DAUN SIRIH DURU AWO HAMPARAN RAWANG

Aldi, Muhammad (2023) PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN PENGALAMAN PRIBADI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI RUMAH KREATIF DAN INOVATIF BATIK DAUN SIRIH DURU AWO HAMPARAN RAWANG. Diploma thesis, STIE Sakti Alam Kerinci.

[img]
Preview
Text (Cove & Abstrak)
COVER_ABSTRAK_DOSENPBB_MELIFIALIANTIFA_.pdf - Published Version

Download (255kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB1_PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (503kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB_akhir_kesimpulansaran_.pdf - Published Version

Download (325kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (202kB) | Preview
[img] Text
muhammadaldi_fulltext_.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini berjudul Pengaruh Harga, Promosi, dan Pengalaman Pribadi terhadap Kepuasan Pelanggan Rumah Kreatif Dan Inovatif Batik Daun Sirih Duru Awo. Penelitian ini pada dasarnya menggunakan alat analisis regresi linier berganda dan koefisiesn determinasi dengan bantuan SPSS versi 28.00 untuk mengetahui seberapa besar pengaruh, Harga, Promosi, dan Pengalaman Pribadi terhadap Kepuasan Pelanggan Rumah Kreatif Dan Inovatif Batik Daun Sirih Duru Awo, Metode analisis yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif merupakan alat analisis untuk suatu objek pada kondisi suatu peristiwa sekarang dan metode deskriptif kuantitatif merupakan alat untuk meneliti dengan melakukan perhitungan yang berkaitan dengan melalui parameter yang jelas dan terukur. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Kepuasan Pelanggan Rumah Batik Daun Sirih duru Awo secara simultan dipengaruhi 42,71% oleh Harga, Promosi, dan Pengalaman Pribadi. Kata kunci : Harga, Promosi, Pengalaman Pribadi, Kepuasan Pelanggan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Program Studi Manajemen > Manajemen Pemasaran
Depositing User: Mr pustaka pustaka
Date Deposited: 24 Jul 2023 01:51
Last Modified: 24 Jul 2023 01:51
URI: http://repository.stie-sak.ac.id/id/eprint/814

Actions (login required)

View Item View Item